Rabu, 23 Oktober 2013

Alun-alun Kapuas (Lapangan Korem) Pontianak

Alun-Alun Kapuas (Lapangan Korem) Pontianak Pontianak, pukul 15.30 WIB keadaan sudah mulai ramai. Tidak jauh dari Kantor Wali Kota Pontianak terdapat sebuah tempat yang menarik untuk dikunjungi. Alun-alun Kapuas atau korem merupakan tempat yang banyak dikunjungi oleh semua masyarakat Kota Pontianak. Yang mengunjungi tempat ini pun bukan hanya para remaja, tetapi mulai dari anak-anak, bahkan orang tua pun tak segan untuk berkunjung ke tempat...

Senin, 21 Oktober 2013

Masa Lalu Di Lirik Sebuah Lagu

       Terangnya seribu bintang takkan sanggup menyinari hatiku        Yang kuinginkan hanya dirimu cinta sejatiku        Kepada seribu bintang sampaikan salamku kepadanya        Hanya dia  hanyalah dirinya yang aku cinta Sayup-sayup terdengar lantunan lagu “Terangnya Seribu Bintang” lagu merdu dari Sultan. Mengalun syahdu disertai alunan nada gitar yang...

Sabtu, 12 Oktober 2013

Puisi Malam

Gelap Malam Merindu Oleh: Bastian Arisandi Ku tiup gundah gulana Seroja mekar tak berdosa Ku kecup ku rasa Indah sungguh menggoda Sekilas mata sendu nan sayu Ku ruba ku rasa semu Bertopang syahdu pada bayangmu Sakit sakit tak bertemu Tengok kanan tengok kiri Sepi tak ada yang menemani Hati semakin lemah tak daya berdiri Biar lah gundah sepi ku di sini Menanti...

WisudaKu dan WisudaMu

Jika Berusaha Wisuda Tak Tertunda         W-I-S-U-D-A hanya enam ya banyangkan hanya enam huruf tapi untuk meraih itu perlu perjuangan yang berdarah-darah dan mengharu biru. Kalo tak percaya di coba mbak dan mas di coba. Walaupun ada yang mudah mencapai kata WISUDA ya paling berbau keberuntungan.           Wisuda adalah proses pemindahan pita pada toga dari sebelah kiri ke sebelah kanan yang dilakukan...

Rabu, 09 Oktober 2013

Baiknya "PEKA" buruknya "PK"

“PEKA” P-E-K-A yang hanya empat huruf tapi penuh makna dan merupakan gerbang menuju masa depan yang gemilang. Secara Harafiah “PEKA” berarti mudah merasa, tidak lalai (KBBI Online). Menuju masa depan yang gemilang hanya dengan “PEKA” bagaimana bisa? Eits tungu dulu tunggu dulu. Jernihkan pikiran anda, hirup dan hembuskan nafas sejenak kemudian baca perlahan-lahan bacaan ini. Good luck bro! Yup “PEKA” yang dimaksud tentu saja jauh artian dengan...

Cerpen Sederhana

Kisah Cinta yang Berawal dari Perang Lagu Sore itu terdengar suara musik sebuah lagu yang sangat memekakan telinga Esi. Ia pun terbangun mengucak matanya  sejenak dan kemudian mencari sumber suara musik yang memekakan telinga tadi. Esi mencari sumber suara ke berbagai penjuru desa itu. Mulai dari rumah paling ujung tidak ada suara apa-apa, rumah di samping kanan dan kiri juga tidak terdengar suara apa-apa. Mata Esi pun tertuju ke depan rumahnya....

Senin, 07 Oktober 2013

Cultural Values Of Sabunzu Sarokng Antu

ABSTRACT Arisandi, Bastian. 2012. Cultural Values ​​in The Story Of Sabunzu  Sarokng Antu Oral Literature Of District Dayak Simpakng Simpang Dua Ketapang. Language and Art Education Majors. Education Studies Program Language and Literature Indonesia. Faculty of Teacher Training and Education University Tanjungpura Pontianak. (First supervisor Dr. H. Martono, and counselors both Drs. Laurensius Salem, M.Pd). The background of this research came from concern over Sabunzu Sarokng Antu story that despite being transcribed and documented...

CeritaKu mana CeritaMu

Nuansa Cinta Awal yang Tak Terduga Pagi itu Ari bangun agak awal, ia penuh semangat pagi itu. Setelah merapikan tempat tidurnya Ari dengan tergesa-gesa mandi. Sambil bernyanyi riang ia senandung ria di dalam kamar mandi. Selesai mandi dan berpakaian rapi Ari langsung mengendarai Satria F Si Merah kebanggaannya menuju Persekolahan. Bukan Ari bukan siswa, ia merupakan seorang guru ya seorang guru muda nan tampan. Sejujurnya saking tampannya Si...